Para trader forex mungkin sudah tidak asing lagi
dengan istilah Meta Trader. Apa itu Meta Trader? Ini adalah sejenis
software yang dibuat oleh MetaQuotes Corp yang bisa digunakan untuk
mendukung kegiatan trading online. Tidak hanya forex, Meta Trader ini
juga mendukung kegiatan trading CFD dan perdagangan berjangka.
Keunggulan platform ini memang sudah tidak perlu diragukan lagi. Selain
dapat didownload secara cuma-cuma, Meta Trader juga bisa dikustomisasi
dan pemakaiannya cukup sederhana. Sudah banyak trader yang menggunakan
software ini dalam kegiatan tradingnya.
Namun,
pernahkah Anda terpikirkan dengan keamanan dari Meta Trader? Amankah
trading melalui Meta Trader? Sangat gawat jika akun Meta Trader bisa di
bajak oleh hacker. Bisa-bisa segalanya hancur berantakan karena
tiba-tiba saja akun anda di bobol. Mari kita cari tahu bersama mengenai
keamanan dalam Meta Trader.
Pada tahun 1998 silam,
Meta Trader dibuat bersama dengan sistem keamanan awal. Sistem ini
dapat melindungi serangan cracker yang ingin membobol log in user. Sejak
pembuatan yang pertama, Meta Trader sudah dapat mengamankan password
akun, meskipun Anda membuka akun di komputer umum ataupun Anda lupa
password akun Anda Continue Reading...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar