Senin, 18 Agustus 2014

Kelebihan dan Kelemahan Investasi Saham Asing di Indonesia

Jika Anda sedang akan menjalankan investasi saham asing di Indonesia, baiknya Anda mencari tahu mengenai apa saja kemungkinan yang mungkin terjadi selama Anda menjalankan kerjasama  dengan perusahaan asing. Inilah beberapa kelebihan dan kelemahan investasi saham asing yang akan kami jabarkan berikut ini.

Kelebihan Investasi Saham Asing
Dengan menanam modal asing di Indonesia, kurs mata uang di Indonesia juga akan mengalami kenaikan yang cukup signifikan. Beberapa perusahaan asing akan memberikan modal saham secara langsung yang dapat mempercepat kenaikan saham dan juga ekonomi di Indonesia. Selain itu, keuntungan yang di dapat juga akan memiliki nilai yang lebih dari nilai keuntungan penanaman modal lokal.

Kelemahan Investasi Saham Asing
Beberapa kelemahan dalam investasi saham asing di Indonesia adalah mereka tidak selalu menjanjikan kesuksesan dalam bidang ekonomi masyarakat, terutama para penanam modal. Mungkin pada awalnya, adanya modal asing akan mendongkrak kondisi saham dalam negeri yang melemah dan akhirnya mengalami peningkatan dengan menjadikan saham asing sebagai taraf penanaman investasi saham. Namun tidak selalu peningkatan terjadi dalam saham asing. Akibatnya, beberapa pembangunan perusahaan nasional akan tersaingi dan bahkan akan menghambat jalannya perusahaan bisnis dan saham beberapa perusahaan dalam negeri yang seharusnya mengalami kemajuan dalam saham Continue Reading...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar