Salah
satu dilema entrepreneur ialah mendefinisikan produk baru atau
mendefinisikan apa yang sebenarnya baru atau unik dalam sebuah ide.
Sebuah gagasan baru mungkin menciptakan produk baru atau hanya sekedar
pengemasan ulang dan memodifikasi produk yang sudah ada. Misalnya,
Microsoft Word yang memperbarui versi perangkat lunaknya, meskipun hanya
memiliki perubahan kecil.
Untuk
bertahan hidup, perusahaan terus mencari pasar baru dan peluang untuk
mengeksploitasi dalam rangka meningkatkan keuntungan mereka. Perusahaan
menggunakan rencana dan analisis untuk menilai kelangsungan hidup
peluang bisnis baru. Berikut enam kriteria untuk menilai sebuah peluang
bisnis baru:
Peluang dan persaingan
Untuk menilai kelangsungan sebuah peluang baru, Anda perlu mengidentifikasi dan mendaftar semua produk kompetitor dalam ruang pasar produk/jasa. Bandingkan peluang bisnis baru Anda dengan setidaknya tiga produk kompetitor yang paling mirip dalam mengisi kebutuhan pasar Continue Reading....
Untuk menilai kelangsungan sebuah peluang baru, Anda perlu mengidentifikasi dan mendaftar semua produk kompetitor dalam ruang pasar produk/jasa. Bandingkan peluang bisnis baru Anda dengan setidaknya tiga produk kompetitor yang paling mirip dalam mengisi kebutuhan pasar Continue Reading....
Tidak ada komentar:
Posting Komentar